Tentang Partnership & Development Unit Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada
Partnership and Development Unit (PDU) Fakultas Hukum UGM, merupakan salah satu unit kerja dari Fakultas Hukum UGM yang berfungsi mengelola dan mengembangkan kerja sama dengan mitra-mitra Fakultas Hukum UGM. Unit ini terdiri dari 2 divisi yaitu Divisi Kerja Sama Dalam Negeri yang bertugas di bidang kerja sama dengan mitra-mitra dalam negeri dan Divisi Kerja Sama Luar Negeri yang bertugas di bidang kerja sama dengan mitra-mitra luar negeri. Secara struktural, posisi PDU FH UGM berada di bawah subordinasi Wakil Dekan Bidang Akademik, Kemahasiswaan dan Kerja Sama.
Visi & Misi
“Menciptakan lingkungan yang dinamis melalui kemitraan dan program inovatif untuk mendukung keterlibatan civitas di tingkat nasional dan global.”
Divisi
Domestic Cooperation
Divisi yang memprakarsai, memelihara dan mengembangkan kerja sama dengan mitra Fakultas Hukum UGM di dalam negeri
Divisi
Kerja Sama Luar Negeri
Divisi yang memprakarsai, memelihara dan mengembangkan kerja sama dengan mitra Fakultas Hukum UGM di luar negeri
Identitas Pengurus
Andika Putra, S.H., M.H., LL.M.
Florencia Irena Gunawan, S.H., LL.M.
Royhan Akbar, S.H., LL.M.
Fatih Erika
Putri Nara Mustika
Denny Wijaya
Nicholas Aurelius Karosta
Adinda Salma Zaina
Kami selalu terbuka untuk kesempatan kolaborasi dengan calon mitra
Hubungi kami melalui form yang tersedia, email, atau nomor telefon kami untuk informasi detail terkait kemitraan dengan Unit Partnership & Development Fakultas Hukum UGM